Definisi Baru Computer Case

Umumnya jenis chasis komputer yang kita kenal memiliki ukuran yang beragam mulai dari jenis full tower, mid-tower, dan mini tower bergantung dari segi ukurannya. Variasi ukuran tersebut biasanya disesuaikan dengan kebutuhan komponen PC yang digunakannya. Pada jenis full tower, cakupan area atau ruang yang tersedia sangat luas sehingga mampu menampung jenis motherboard dengan form factor ATX (305 × 244 mm). Selain itu, ukuran yang besar sudah dipastikan memiliki dukungan untuk multi graphics card.

Continue reading